Cara Mendapatkan Endorse
Mencatat Penjualan dengan Jurnal
Dengan mencatat menggunakan jurnal, maka mencatat seluruh transaksi bisnis mulai dari pembelian, penjualan hingga dapat melihat stok produk yang masih ada.
Hal-Hal yang Diperhatikan Jika Melakukan Endorsment
Jumlah follower atau pengikut akan memberikan dampak yang besar di media sosial. Misalnya, ketika ingin melakukan endorsement dengan jumlah pengikut dua juta, kemungkinan iklan juga akan dilihat oleh dua juta orang.
Semakin besar engagement rate maka semakin besar juga peluang iklan untuk dilihat oleh banyak orang.
Selain itu, engagement rate juga dapat menyelamatkan pengiklan dari jumlah akun yang pengikutnya palsu ataupun fake. Karena banyak juga selebgram yang membeli followers guna meningkatkan harga endorsement.
Menentukan target audiens
Selain menentukan personal branding juga menentukan siapa saja audiens yang akan di tuju, pengguna usia berapa saja yang akan menjadi target. Apabila sudah ada target audiens, maka akan lebih gampang menentukan jenis konten-kontennya. Contohnya seperti selebgram Anita Noviyanti yang stylenya kekinian ala anak muda, apalagi ditambah caption yang sesuai dengan keseharian mereka para anak muda.
Kekurangan Promosi dengan Cara Endorse
Kekurangan metode pemasaran dengan menggunakan cara endorse sebagai berikut :
Tentukan Target Artis Endorse
Menentukan target selebgram harus dilakukan dengan baik, tidak boleh asal-asalan. Ketika menentukan target endorse secara tidak langsung berarti menentukan juga target pasar.
Misalnya, produk yang di endorse adalah jilbab. Maka target pasarnya adalah anak muda yang mempunyai latar belakang sama.
Apabila salah memilih selebgram hal ini akan menentukan target pasar yang tidak sesuai sasaran.
Hal-Hal yang Diperhatikan Jika Melakukan Endorsment
Jumlah follower atau pengikut akan memberikan dampak yang besar di media sosial. Misalnya, ketika ingin melakukan endorsement dengan jumlah pengikut dua juta, kemungkinan iklan juga akan dilihat oleh dua juta orang.
Semakin besar engagement rate maka semakin besar juga peluang iklan untuk dilihat oleh banyak orang.
Selain itu, engagement rate juga dapat menyelamatkan pengiklan dari jumlah akun yang pengikutnya palsu ataupun fake. Karena banyak juga selebgram yang membeli followers guna meningkatkan harga endorsement.
Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tarif Selebgram
Beberapa faktor yang mempengaruhi tarif endorsement yaitu :
Jumlah pengikut atau followers akan mempengaruhi biaya posting mereka. Dengan banyak pengikut makan akan menjadi mahal.
Meskipun ada beberapa jumlah followers tidak banyak, tetapi keterlibatan audiens tetentu bisa membuat konten lebih menarik. Maka secara tidak langsung akan membuat hubungan mereka lebih erat dengan pengikut mereka. Begitu juga produk yang mereka iklankan.
Tingkat Keterlibatan
Apabila selebgram mempunyai tingkat keterlibatan besar maka mereka juga memounyai jangkauan postingan yang lebih tinggi.
Iklan yang dipasang tidak bertahan lama
Berbeda dengan melakukan promosi di media sosial, iklan yang dipasang akan lebih lama dibandingkan melalui endorsement.
Karena kebanyakan selebgram akan memasang endorsement di feeds ataupun di istagram story mereka sesuai dengan kontrak. Setelah kontrak selesai, unggahan akan dihapus.